Tanda-Tanda Awal Kehamilan

Tanda ciri gejala wanita hamil muda dan juga tanda-tanda awal kehamilan perlu untuk diketahui dan dipahami. Karena dengan mengenali akan ci...

Tanda ciri gejala wanita hamil muda dan juga tanda-tanda awal kehamilan perlu untuk diketahui dan dipahami. Karena dengan mengenali akan ciri tanda kehamilan lebih dini akan membuat seorang wanita untuk senantiasa menjaga kesehatan dirinya dan juga calon bayinya.

Tanda ciri awal kehamilan terjadi pada seorang wanita perempuan muda atau pada wanita yang baru pertama kali hamil seringkali tidak disadari. Tetapi bagi para wanita yang telah mempunyai pengalaman dalam menjalani masa kehamilan mengandung janin selama 9 bulan tentunya hal ini tidak akan asing lagi. Walaupun pada umumnya, tanda-tanda kehamilan akan berbeda pada seorang wanita dengan wanita lainnya.

Tanda-Tanda Awal Kehamilan

Penyebab kehamilan secara fisiologis adalah oleh karena adanya pertemuan antara sel telur wanita dengan sel sperma laki-laki. Bila oleh karena pertemuan keduanya ini terjadi pembuahan di indung telur atau rahim seorang perempuan maka terjadilah kehamilan. Dan tidak selalu pertemuan antara kedua bisa menyebabkan kehamilan. Ini yang harus digaris bawahi.

Tanda Ciri Wanita Hamil


Ada beberapa hal yang bisa dilakukan dalam hal mengetahui bahwa seorang wanita sedang hamil ataupun mengandung. Hal ini bisa dilihat dan diketahui dari perubahan fisik psikologis ibu hamil.

Karena secara fisiologis pula kehamilan pada wanita akan bisa menyebabkan perubahan dari segi fisik maupun mental psikologis perempuan yang sedang dalam proses mengandung.

Berikut ini beberapa kiat tips cara mengetahui tanda gejala kehamilan yaitu :

Tes Kehamilan

Mengetahui sebuah kehamilan secara mudah adalah dengan menggunakan alat tes kehamilan/test pack yang mudah didapatkan dan dibeli di apotik-apotik terdekat. Cara menggunakan alat tes kehamilan ini adalah dengan menggunakan air seni dan saat yang paling bagus atau direkomendasikan adalah air kencing saat bangun pagi. Dan selengkapnya bisa dibaca pula petunjuknya pada bungkus alat tes kehamilan yang dibelinya.

Hasil positif pada ala tersebut berarti menunjukkan bahwa seorang wanita positif hamil. Hal ini berlaku sebaliknya bila hasilnya negatif maka wanita tersebut tidak dalam keadaan hamil.

Perubahan Pada Payudara

Perubahan pada ibu hamil bisa terlihat dari organ yang satu ini. Hal ini karena adanya perubahan hormonal yang terjadi pada setiap wanita yang sedang mengandung. Payudara akan lebih besar bengkak kadang terasa nyeri dan pada daerah sekitar areola mamae akan terlihat lebih gelap daripada sebelumnya. Perubahan ini terjadi karena adanya peningkatan hormon estrogen dan progesteron.

Ciri-ciri kehamilan awal bisa dilihat dari perubahan bentuk payudara wanita. Pada wanita hamil payudara akan terasa nyeri dan kesemutan dan bentuk payudarapun juga berubah lebih besar karena proses untuk bisa memberikan ASI.

Baca juga : Manfaat Tujuan Memberikan ASI Ekslusif.

Payudara juga bisa menjadi lebih sensitive lagi, namun tidak semua wanita hamil mengalami hal ini. Perubahan warna pada aerola akan berwarna lebih hitam. Jadi jika ada perubahan pada payudara anda, sebaiknya anda perikasakan ke bidan terdekat.

Cara Mendeteksi Mengetahui Tanda-Tanda Kehamilan

Perubahan Bentuk Tubuh

Para wanita yang sedang hamil yang paling terlihat perubahan bentuk tubuh paling menonjol adalah pada bagian perut, namun sebenarnya bukan hanya pada perut saja.

Perubahan tubuh ketika anda hamil adalah pada bagian paha, dan pada bagian bokong yang juga ikut membengkak. Jadi anda juga dituntut untuk lebih jeli lagi untuk peka pada perubahan tubuh anda.

Mual Muntah Pagi Hari ( Morning Sickness )

Tanda umum ibu hamil yang banyak ditemui di masyarakat luas dan umum adalah dengan adanya tanda gejala mual muntah di pagi hari. Yang di dalam dunia kesehatan dikenal dengan istilah morning sicknes. hal ini dikarenakan adanya peningkatan hormon HCG (Human chorionic Gonadotrophin) di dalam darah.

Yang menyebabkan terjadi dan timbulnya tanda gejala mual muntah pada ibu wanita hamil ini oleh terjadinya peningkatan hormon HCG yang menimbulkan serta bisa mengakibatkan efek pedih pada lapisan perut dan pada akhirnya akan menimbulkan rasa mual. Rasa mual ini biasanya akan menghilang ketika kehamilan telah memasuki trimester kedua.

Haid Menstruasi Terlambat

Salah satu yang mengindikasikan bahwa seseorang sedang hamil adalah dengan terlambatnya siklus menstruasi haid pada wanita perempuan yang mengalaminya. Tetapi perlu diingat dan juga digaris bawahi adalah bahwasaanya tidak semua wanita yang terlambat mens atau haid pasti sedang hamil.

Karena memang ada beberapa hal yang bisa menyebakan wanita mengalami keterlambatan mestruasi. Salah satunya adalah oleh karena gangguan hormonal ataupun bahkan stres psikologis yang berlebihan bisa menyebabkan hal ini.

Sering Buang Air Kecil

Setelah terlambat datang bulan selama satu ataau dua minggu, ibu hamil akan merasa ingin kencing berkali-kali. Hal semacam ini akibat calon bayi yang tumbuh di rahim ibu hamil menekan kandung kemih, juga akibat peningkatan sirkulasi darah.

Mudah Lelah

Rasa lelah dan juga gampang mudah mengantuk yang terjadi pada ibu hamil selain disebabkan oleh perubahan hormonal, juga akibat kinerja dari beberapa organ vital seperti ginjal, jantung, dan paru-paru, semakin bertambah. Organ-organ vital ini tidak hanya bekerja untuk mencukupi kebutuhan ibu saja, namun juga untuk pertumbuhan dan perkembangan janin.

Perut ibu yang akan semakin membesar seiring dengan bertambahnya usia umur kehamilan di dalam kandungan juga memberikan efek dan dampak beban tersendiri bagi tubuh ibu. Belum lagi bila ibu mengalami stres pada kehamilan oleh karena faktor tertentu tentunya hal ini akan bisa memparah keadaannya.

Perubahan Mood

Perubahan mood akan anda rasakan ketika anda mengalami hamil pada masa awal. Mungkin sebentar anda akan merasakan senang namun tidak lama kemudian anda merasakan marah atau jengkel hanya karena beberapa sepele.

Anda tidak perlu khawatir dengan perubahan mood seperti itu, itu bukan merupakan gangguan kejiwaan tapi merupakan hal yang sangat wajar. Perubahan mood terjadi karena adanya perubahan hormon, jadi ini merupakan hal yang sangat wajar untuk anda karena adanya hormon baru didalam tubuh anda.

Sakit Kepala Pusing

Salah satu tanda kehamilan antara lain adalah ibu hamil akan merasakan pusing serta sakit kepala. Hal ini disebabkan oleh karena beberapa hal antara lain bisa dikarenakan oleh faktor fisik dari ibu itu sendiri. Bisa karena rasa lelah, stres depresi ibu hamil tekanan dara yang menurun serta faktor lainnya.

Selain hal tersebut peningkatan pasokan darah ke seluruh tubuh dan juga terutama kepada janin di dalam rahim juga bisa menyebabkan pusing saat ibu berubah posisi.

Mengalami Sembelit

ibu di awal kehamilan akan merasa sembelit, kondisi semacam ini terjadi akibat meningkatnya hormone progesterone. Hormone yang mengendorkan otot-otot rahim, dan hormone yang juga menyebabkan dampak otot dinding usus mengendur, sehingga mengakibatkan sembelit atau susah BAB.

Pemeriksaan Kehamilan

Tanda-tanda tersebut diatas bisa terjadi dan juga bisa tidak terjadi. Ada yang mempunyai tanda gejala diantaranya, ada juga yang tidak mengalami karena memang masing-masing individu akan merasakan hal sensasi yang berbeda pada tiap kehamilannya. Untuk memastikan terjadinya kehamilan pembuahan tentunya harus diperiksa oleh dokter dan juga menggunakan alat pemeriksaan seperti halnya USG.

USG kehamilan akan memastikan bahwa seseorang tersebut sedang hamil atau tidak. Karena memang salah satu tujuan serta manfaat pemeriksaan kehamilan dengan menggunakan USG ini maka sang dokter akan memastiakan ada tidaknya janin di dalam rahim seorang wanita ibu. Bisa dengan melihat bentuk janin maupun suara detak jantung janin bayi di dalam kandungan.

Dengan pemeriksaan kehamilan bagi ibu hamil juga bertujuan Kesehatan Bayi di dalam kandungan tetap terjaga

COMMENTS

Name

Absurd,1,Action,17,Adsense,4,Adventure,2,Anime Campuran,152,banyuwangi,5,Barat,1,BeritaCPNS,6,BeritaEkonomi,16,BeritaIslami,14,Biografi,1,Blog,11,Campursari,19,Ceramah,27,Chord Gitar,1,DAcademy 3,37,dangdut,17,Download Aplikasi,5,Drama,83,Ebook,1,Fakta Menarik,1,Gaya Hidup,4,Harga Hp,2,Hari Game Indonesia,2,Hip Hop,1,Horror,44,Hot,1,House,1,HUT RI,2,Indonesia,13,Info,1,Info Menarik,66,InfotainmentNews,9,Instagram,1,Islam,1,Jandhut,16,Kehamilan,5,kenangan,3,Kesehatan,12,Komedi,23,lagista,3,Lagu Koplo MP3,535,Lite,1,mafia sholawat,28,Motivasi,3,Movies,17,Nada Dering MP3,6,New Cobra,5,New Kendedes,4,new pallapa,26,News,15,Off Topic,1,Parenting,13,Pendidikan,23,Penyakit,2,Pokèmon Gò,1,pop,11,Religi,17,remix,2,Review,26,RGS,3,Rio 2016,2,Romance,11,Saekano,1,Sera,83,Series,2,Sholawat,41,Sony,1,Streaming,1,Superhero,1,Tersedia,107,the rosta,37,Thriller,11,Tips,46,Tips Android,8,Trik,1,Trik Android,4,Tutorial,4,TV Online,1,UpdateInfo,19,Video Koplo,29,Widget,5,Windows,5,Xiaomi,1,
ltr
item
Gado Gado Blog : Tanda-Tanda Awal Kehamilan
Tanda-Tanda Awal Kehamilan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHOSjCKkY-IYYQT8rPaYLg4QL3z-JN4jUj1LY2CvqEivI80rZEYlLWDc1Rt_fUhe3_L2rMCSDzJvxQG3G8Go5Zqkesf0dpL8IQTFaYWOZEGD8nx8k3gosP331lXOGGT_6KZqKq-HoIzxc/s320/Tanda-Tanda+Awal+Kehamilan.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHOSjCKkY-IYYQT8rPaYLg4QL3z-JN4jUj1LY2CvqEivI80rZEYlLWDc1Rt_fUhe3_L2rMCSDzJvxQG3G8Go5Zqkesf0dpL8IQTFaYWOZEGD8nx8k3gosP331lXOGGT_6KZqKq-HoIzxc/s72-c/Tanda-Tanda+Awal+Kehamilan.png
Gado Gado Blog
https://gado008.blogspot.com/2014/06/tanda-tanda-awal-kehamilan.html
https://gado008.blogspot.com/
http://gado008.blogspot.com/
http://gado008.blogspot.com/2014/06/tanda-tanda-awal-kehamilan.html
true
1679061168556332849
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy